PT Honda Prospect Motor (HPM)

  • Diposting oleh:
  • Pada tanggal:
  • Category:
    S1, SMA/SMKS1, SMA/SMK

Lowongan Kerja PT Honda Prospect Motor (HPM) – Saat ini, banyak perusahaan juga membuka lowongan kerja terbaru untuk bekerja secara onsite maupun remote. Ini memberikan peluang besar bagi masyarakat untuk bekerja dari rumah atau tempat lain yang lebih fleksibel. Lowongan kerja terbaru yang terkait dengan berbagai bidang pekerjaan yang sesuai dengan Anda.

Untuk mencari lowongan kerja terbaru, terdapat beberapa sumber informasi yang dapat diakses oleh masyarakat. Salah satu sumber informasi yang populer adalah platform job posting seperti JobStreetLinkedIn, dan Indeed. Selain itu, juga dapat mencari informasi dari situs web perusahaan atau melalui rekomendasi dari teman atau kerabat.

Dalam mencari pekerjaan, penting bagi masyarakat untuk mempersiapkan diri dengan baik. Hal ini meliputi menyiapkan CV dan surat lamaran kerja yang menarik, serta mempersiapkan diri dengan wawasan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk posisi yang dilamar. Dengan persiapan yang baik, peluang untuk mendapatkan pekerjaan sesuai dengan minat dan kemampuan akan semakin besar.

pt honda prospect motor hpm 6572ee62cf826

PT Honda Prospect Motor (HPM) adalah Agen Pemegang tunggal Merek Mobil Honda di Indonesia. Menjadi pemegang tunggal, PT Honda Prospect Motor merupakan satu satunya perusahaan yang berhak mengimpor, merakit dan membuat kendaraan bermerk Honda di Indonesia. Saat ini, PT Honda Prospect Motor (HPM) membuka lowongan kerja terbaru.

PT Honda Prospect Motor Berdiri pada Maret 1999,  merupakan merger dari PT. Prospect Motor, (PT. Honda Prospect Engine, PT. Imora Honda,) dan Honda Motor, Co. Ltd. Sebagai Agen Tunggal Pemegang Merk (ATPM) sekaligus pusat perakitan mobil Honda dan komponennya di Indonesia, PT Honda Prospect Motor memegang peranan yang cukup penting dalam perkembangan industri otomotif di Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan inovasi produk yang terus menerus dilakukan, sehingga kini Honda mampu meluncurkan produk-produk yang diperhitungkan di pasar otomotif nasional maupun internasional.

Sesuai dengan visi kami untuk menyediakan produk berkualitas tertinggi dengan harga terjangkau demi kepuasan konsumen, maka kami mengajak Anda untuk ikut berkontribusi bersama kami guna memberikan produk terbaik bagi masyarakat. Segera daftarkan diri Anda dan mulailah berkarir bersama kami.

Lowongan Kerja PT Honda Prospect Motor (HPM) Terbaru

Saat ini PT Honda Prospect Motor (HPM) sedang membuka rekrutmen lowongan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


1. AFTERSALES OPERATION STAFF

  • Supervise dealer after-sales activity and determine the right strategy and standardization to align with the company’s strategy to improve dealer after-sales performance.

Specific Requirement :

  • Bachelor of Industrial Engineering, Mechanical Engineering, Management
  • Able to drive a car and have a driving license
  • Proficient in English (both oral and written)
  • Proficient in Ms. Office
  • Willing to travel for a business trip
  • Placement in Sunter, North Jakarta

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

2. DEALER DEVELOPMENT STAFF

  • Assisted in developing a new Honda dealership by analyzing project proposals, coordinating with investors to design a layout based on Honda standards, and monitoring the building process until the opening ceremony.

Specific Requirement :

  • Bachelor of Industrial Engineering
  • Proficient in AutoCAD
  • Good interpersonal and communication skills
  • Customer-oriented and responsive
  • Willing to go on business trip to Honda dealerships in Indonesia
  • Willing to be placed in Sunter, North Jakarta

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

3. JAPANESE TRANSLATOR

  • Confidently act as a skilled translator during meetings or whenever required, providing seamless translation services between Bahasa/English and Japanese for both verbal and written communication.

Specific Requirement :

  • The Japanese-Language Proficiency Test (JLPT) N2/N3
  • Diploma/Bachelor of Japanese Literature
  • Able to read Kanji
  • Excellent in verbal communication skill
  • Placement in Karawang, West Java
  • Experience as an interpreter is highly preferred

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

4. OHS STAFF

  • Ensure and monitor occupational health and safety activities and maintain documentation according to relevant procedures.

Specific Requirements :

  • Bachelor of Public Health, Occupational Health and Safety
  • Have an Ahli K3 Umum certificate by BNSP or Kemenaker
  • Understand about Integrated Management System, OHS Management System, and HIRADC
  • Placement in Karawang, West Java

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

5. OPERATOR ADMINISTRASI

  • Bertugas dalam proses administrasi diantaranya menginput dan mengolah data, membuat laporan dan grafik data dengan menggunakan Ms. Excel, serta filing dokumen sesuai dengan SOP (Standar Operasional Prosedur) yang berlaku.

Kualifikasi :

  • Usia minimal 18 Tahun
  • Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan, Rekayasa Perangkat Lunak, Multimedia, Administrasi Perkantoran, Akuntansi
  • Mampu mengoperasikan computer (terutama Excel)
  • Sehat Jasmani dan rohani
  • Tidak memiliki gangguan penglihatan
  • Fokus dan memiliki ketelitian tinggi
  • Nilai rata-rata rapor 7
  • Sudah vaksin hingga booster ke-1 (lebih disukai apabila sudah booster ke-2)

Persyaratan :

  • Curriculum Vitae (CV)
  • Foto 4×6
  • E-KTP
  • Ijazah/SKL (Surat Keterangan LULUS)
  • Transkrip Nilai
  • FC SKCK (yang masih berlaku)
  • FC NPWP
  • Sertifikat vaksin hingga booster ke-1 (lebih diutamakan bila sudah booster ke-2)

6. OPERATOR MAINTENANCE

  • Bertugas dalam pengecekan, perawatan, serta perbaikan terhadap mesin dan equipment yang ada sesuai dengan SOP (Standar Operasional Prosedur) yang ada di departemen.

Kualifikasi :

  • Usia minimal 18 Tahun
  • Jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik, Teknik Elektronika Industri, Teknik Otomasi Industri
  • Memahami dasar ilmu kelistrikan (alat ukur listrik, rangkain listrik, dan komponen-komponen listrik)
  • Memahami PLC
  • Sehat Jasmani dan rohani
  • Tidak memiliki gangguan penglihatan
  • Fokus dan memiliki ketelitian tinggi
  • Nilai rata-rata rapor 7
  • Sudah vaksin hingga booster ke-1 (lebih disukai apabila sudah booster ke-2)

Persyaratan :

  • Curriculum Vitae (CV)
  • Foto 4×6
  • E-KTP
  • Ijazah/SKL (Surat Keterangan LULUS)
  • Transkrip Nilai
  • FC SKCK (yang masih berlaku)
  • FC NPWP
  • Sertifikat vaksin hingga booster ke-1 (lebih diutamakan bila sudah booster ke-2)

7. PR & EVENT STAFF

  • Responsible for planning and executing product and corporate events, including creating activity schedules, overseeing event execution, and reporting on events.

Specific Requirement :

  • Bachelor of Communication, Business Management, Marketing Communication
  • Able to drive a car and have a driving license
  • Proficient in Ms. Power Point
  • Placement in Sunter, North Jakarta

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

8. PRODUCTION ENGINEERING STAFF

  • Ensure the production process run on target, analyze, and make continuous improvements in the working system, oversee 5S and safety implementation in the production line according to regulations, manage manpower in production engineering area.

Specific Requirement :

  • Bachelor of Mechanical Engineering and Industrial Engineering
  • Able to perform technical design using Solidwork & CATIA
  • Able to perform technical design using AutoCad
  • Bachelor of Electrical Engineering
  • Understand and able to operate PLC / SCADA / IoT / BMS
  • Work under shifting hours
  • Placement in Karawang, West Java

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

9. SALES PLANNING STAFF

  • Analyze sales data, develop marketing strategies for Honda Dealerships, manage domestic and export orders and production.

Specific Requirement :

  • Bachelor of Industrial Engineering, Business Management, Statistic (Data Analyst)
  • Proficient in data analyzing and using data processing applications, especially Ms. Excel
  • Willing to go on business trip to Honda dealerships in Indonesia
  •  Placement in Sunter, North Jakarta

General Qualifications :

  • Have a TOEIC/TOEFL Certification with a minimum score of 550 for TOEIC or 493 for TOEFL
  • COVID-19 vaccine certificate-full doses (up to 1st booster is welcomed)
  • Certificate of Good Conduct: Indonesian Police Certificates (SKCK)

Tata Cara Melamar:

Bagi kalian yang memenuhi persyaratan serta berminat melamar kerja di PT Honda Prospect Motor segera daftarkan diri melalui link di bawah :

DAFTAR

  • Pendaftaran barakhir pada tanggal 20 Januari 2024
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun